debit air keran di rumah mamah 15 dm³/menit. Jika bak mandi berukuran 60 cm × 50 cm × 40 cm akan diisi air sampai penuh, berapa menit waktu yang diperlukan?
Matematika
nandazebua04
Pertanyaan
debit air keran di rumah mamah 15 dm³/menit. Jika bak mandi berukuran 60 cm × 50 cm × 40 cm akan diisi air sampai penuh, berapa menit waktu yang diperlukan?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Antania457
debit air = 15 dm³/menit
volume bak mandi = 60x50x40 = 120.000 cm³
120.000 cm³ = 120 dm³
maka waktu yang dibutuhkan untuk mengisi bak tetsebut hingga penuh adalah 120/15 = 8 menit