Quis fisika ( Jumat Berfikir ) keterangan: 1.mohon untuk mencermati pertanyaan yang akan diberikan 2.diharapkan kepada penjawab untuk tidak mengasal 3.soal ini
Fisika
QuizFisika
Pertanyaan
Quis fisika ( Jumat Berfikir )
keterangan:
1.mohon untuk mencermati pertanyaan yang akan diberikan
2.diharapkan kepada penjawab untuk tidak mengasal
3.soal ini berbasis ke umum
4.dilarang mengasal
kategori soal: mudah
selamat mencoba!
Sebuah benda massanya 0,5 kg jatuh bebas dari ketinggian 10 m diatas tanah .Tentukan:
a.kecepatan benda saat tiba ditanah,
b.usaha oleh gaya berat selama perpindahan tersebut.
keterangan:
1.mohon untuk mencermati pertanyaan yang akan diberikan
2.diharapkan kepada penjawab untuk tidak mengasal
3.soal ini berbasis ke umum
4.dilarang mengasal
kategori soal: mudah
selamat mencoba!
Sebuah benda massanya 0,5 kg jatuh bebas dari ketinggian 10 m diatas tanah .Tentukan:
a.kecepatan benda saat tiba ditanah,
b.usaha oleh gaya berat selama perpindahan tersebut.
2 Jawaban
-
1. Jawaban meongsiib
a. Vt kuadrat = V0 kuadrat + 2gh
karena gerak jatuh bebas, maka V0 = 0, jadi
Vt kuadrat = 2gh
Vt = akar 2gh = akar 2x10x10 = 10 akar 2
b. Usaha oleh gaya berat sama aja Em yang bekerja, yaitu bisa diperoleh melalui Ep maks atau ek maks, Ep maks = mgh = 0,5x10x10 = 50 N
Ek maks = 1/2 m vkuadrat (v pnya yang tadi dicari) = 1/2 x 0,5 x 10 akar2 kuadrat = 1/2 x 1/2 x 200 = 50 N :) :) :) :) -
2. Jawaban iday
dik : m = 0,5 kg ; Vo = 0 ; h = 10 m
dit : Vt = ...?? W = ...??
jawab :
a) kecepatan :
Ep = Ek
m.g.h = 0,5.m.V^2
V = √2 g h = √2.10.10 = 10√2 m/s
b) usaha :
W = Ep
W = m.g.h = 0,5.(10).10 = 50 joule