Tekanan uap jenuh air pada suhu 100°C adalah 760 mmHg, maka besarnya tekanan uap jenuh larutan glukosa (Mr = 180) 10% pada suhu 100°C adalah … .
Kimia
manggalaprasetya
Pertanyaan
Tekanan uap jenuh air pada suhu 100°C adalah 760 mmHg, maka besarnya tekanan uap jenuh larutan glukosa (Mr = 180) 10% pada suhu 100°C adalah … .
1 Jawaban
-
1. Jawaban sandysuhendra
Mis massa larutan = 100 gram
Massa glukosa = 10% × 100 = 10 gram
n glukosa = 10/180 = 0,056 mol
Massa air = 100 - 10 = 90 gram
n air = 90/18 = 5 mol
X air = n air/(n air + n glukosa) = 5/(5+0,056) = 0,99
P larutan = X air. Po = 0,99 × 760 = 752,4 mmHg