Semua nilai × yang memenuhi 0<|×-3|<3 adalah
Matematika
santharemicha13
Pertanyaan
Semua nilai × yang memenuhi 0<|×-3|<3 adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban nabnabs
perhatikan bahwa nilai mutlak selalu positif, jadi kita cukup mencari solusi dari
[tex]\left|x-3\right|<3[/tex]
[tex]-3<x-3<3, (x-3)\neq0[/tex]
[tex]-3+3<x-3+3<3+3, x\neq3[/tex]
[tex]0<x<6, x\neq3[/tex]