Matematika

Pertanyaan

cara mengetahui ini himpunan atau bukan himpunan

1 Jawaban

  • kalau himpunan : anggotanya jelas,yg anggotanya kita bisa ketahui secara pasti.
    contoh : himpunan hewan yg berkaki 2 yaitu bebek,ayam dll.diaebut himpunan karena terdiri dari anggota yg jelas

    kalau bkn himpunan yang anggotanya tidak jelas.
    contoh : himpunan siswa yg cerdas.itu tidak termasuk himpunan karena anggotanya banyak dan tidak jelas/tidak bisa di sebutkan.

Pertanyaan Lainnya