sebuah akuarium mempunyai volume 60 liter dengan keadaan kosong. akuarium tersebut di isi air melalui selang dengan debit 360 liter/jam, berapa waktu yang diper
Matematika
dhimas138
Pertanyaan
sebuah akuarium mempunyai volume 60 liter dengan keadaan kosong. akuarium tersebut di isi air melalui selang dengan debit 360 liter/jam, berapa waktu yang diperlukan untuk mengisi akuarium hingga penuh....menit ?
2 Jawaban
-
1. Jawaban salmaa171
waktu = V/d
= 60/360
= 1/6 jam
= 10 menit -
2. Jawaban zhananaq
=> 360 liter/jam = 360/60= 6 liter/menit
=> 60 liter รท 6 liter/menit = 10 menit